Visitasi Akreditasi Prodi D-III Keperawatan Toli-Toli
Program Studi D-III Keperawatan Kampus Toli-Toli, Poltekkes Kemenkes Palu, telah melaksanakan kegiatan Visitasi Akreditasi (Asesmen Lapangan) pada tanggal 18–21 November 2025. Kegiatan ini merupakan bagian penting dari upaya peningkatan mutu [...]
Poltekkes Kemenkes Palu Gelar Berbagai Kegiatan Peringati HKN ke-61: Wujudkan Generasi Sehat, Masa Depan Hebat
Palu — Poltekkes Kemenkes Palu menyelenggarakan rangkaian kegiatan dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 sebagai bentuk komitmen mendukung upaya promotif, preventif, dan edukatif di bidang kesehatan. Peringatan HKN [...]
“Kesehatan jantung Ibu dan Anak: Pendekatan Holistik Untuk Bidan Di Era Modern”
Prodi D-III Kebudanan Palu Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Palu kembali menggelar Kuliah Pakar bertema “Kesehatan Jantung Ibu dan Anak: Pendekatan Holistik untuk Bidan di Era Modern” pada hari Selasa, 11 [...]
BIMBINGAN TEKNIS PERSIAPAN AKREDITASI LABORATORIUM PENGUJIAN TAHAP 2 DAN 3
Kegiatan Bimbingan Teknis dilaksanakan pada Rabu – Jum’at, 5 – 7 November 2025, sebagai upaya memperkuat kesiapan laboratorium pengujian dalam memenuhi persyaratan akreditasi. Pada tahap 2 dan 3, peserta difokuskan [...]
Kegiatan Tes Kebugaran Pegawai
Kegiatan tes kebugaran pegawai dilaksanakan pada Selasa – Rabu, 4 – 5 November 2025, sebagai upaya untuk memantau kondisi kesehatan dan tingkat kebugaran fisik seluruh pegawai. Pemeriksaan ini mencakup penilaian [...]





